Nofrizon, A.Md menerima Penghargaan atas Kinerjanya pada Program Sanitasi Total Berbasis Masyarakat
Nofrizon, A.Md menerima Penghargaan atas Kinerjanya pada Program Sanitasi Total Berbasis Masyarakat
Pada hari Senin, 22 Januari 2024, Sebanyak 28 Nagari di kabupaten ini akan menyelenggarakan kegiatan Deklarasi Nagari ODF (Open Defecation Free) atau Nagari Stop Buang Air Besar Sembarangan (SBS).
Acara deklarasi ini akan digelar di Halaman Kantor Bupati, dimulai pukul 07.30 WIB hingga selesai. Kegiatan ini menjadi momentum bersejarah seiring dengan penyerahan Piagam Penghargaan kepada 28 Nagari yang berhasil mencapai status ODF. Piagam tersebut tidak hanya menjadi bukti prestasi, tetapi juga simbol penghargaan atas kerja keras dan kerjasama masyarakat Nagari dalam mencapai standar kebersihan yang tinggi.
Nofrizon Kapa merupakan salah satu wali nagari yang mendapat penghargaan ini karena pencapaian Nagari Kapa dalam mengurangi Buang Air Besar Sembarangan di Nagari Kapa, dengan bukti kongkrit pada tahun 2023 ini telah memberikan bantuan program sebanyak 40 Jamban sehat keluarga.


Berita Lainnya
-
-
Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nagari untuk Tahun Anggaran 2026
Kamis, 18 September 2025
-
Rakor Penurunan Angka Stunting dan Wabah DBD
Rabu, 10 September 2025
-
Bantuan Seragam Sekolah Kepada 20 Orang Siswa Tingkat SLTP dan MTs se-Nagari Kapa.
Selasa, 26 Agustus 2025
-
Pelatihan Kesiapsiagaan Bencana
Senin, 25 Agustus 2025
-
Nagari Kapa Juara 2 Lomba Video Ketahanan Pangan Nagari se-Kabupaten Pasaman Barat
Minggu, 17 Agustus 2025